VIsi, Misi, Tujuan dan Sejarah Sekolah

VIsi, Misi, Tujuan dan Sejarah Sekolah

VISI MADRASAH


TERWUJUDNYA CIVITAS AKADEMIKA MADRASAH YANG PANDAI, AKADEMIS, SANTUN, TANGKAS, ISLAMI, DISIPLIN, DAN BERKARAKTER SERTA BERWAWASAN LINGKUNGAN


INDIKATOR VISI

  1. Memiliki kualitas akademis yang berorientasi pada mutu lulusan yang baik dengan penguasaan IPTEK dan IMTAQ serta kompetitif dalam melanjutkan kejenjang pendidikan tinggi (PTN)
  2. Memiliki ketrampilan, ketangguhan, ketangkasan, kesholehan, menjunjung tinggi nilai-nilai keislaman, berdisiplin dan berkarakter kuat.
  3. Santun, diakui, diterima, dan dibutuhkan oleh semua lapisan masyarakat.
  4. Terwujudnya pengembangan madrasah yang bersih, sehat, rindang dan asri.
  5. Terwujudnya pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar.
  6. Terwujudnya sikap peduli untuk mencegah pencemaran dan pengrusakan lingkungan.


MISI MADRASAH

  1. Menyelenggarakan proses kegiatan belajar mengajar yang efektif dan efisien.
  2. Meningkatkan penerapan manajemen partisipatif berdasarkan School Based Management.
  3. Menumbuhkan semangat keunggulan dalam bidang ilmu pengetahuan, tekhnologi, ketrampilan, agama, dan budaya civitas akademika.
  4. Meningkatkan kedisiplinan dan tanggungjawab dan stake holder madrasah.
  5. Meningkatkan kesejahteraan dan profesionalisme SDM dilingkungan madrasah.
  6. Membina dan menjalin hubungan dengan berbagai pihak untuk mendukung dan mengembangkan serta mencapai tujuan madrasah.
  7. Mengoptimalkan pengamalan dan penghayatan nilai-nilai islami untuk dijadikan sumber kearifan dalam bertindak.
  8. Mewujudkan pengembangan budaya madrasah yang bersih, sehat, rindang, dan asri.
  9. Memanfaatkan lingkungan sebagai sumber belajar.
  10. Mewujudkan sikap peduli untuk mencegah pencemaran dan pengrusakan lingkungan.